Dokter di China Klaim Kombinasi Air Garam dan Minum Air Hangat Ampuh Lawan Covid-19, ini Faktanya

- 15 Juli 2021, 21:40 WIB
Dokter di China Klaim Kombinasi Air Garam dan Minum Air Hangat Ampuh Lawan Covid-19, Ini Faktanya./*
Dokter di China Klaim Kombinasi Air Garam dan Minum Air Hangat Ampuh Lawan Covid-19, Ini Faktanya./* //Pexels

 

MANTRA SUKABUMI - Belum lama ini beredar sebuah pesan berantai, yang mengatakan Dokter di China telah mengklaim air garam dan air hangat ampuh melawan Covid-19.

Pesan terkait Dokter di China telah mengklaim air garam dan air hangat ampuh melawan Covid-19 ini, beredar melalui media sosial WhatsApp.

Dilaporkan juga, Dokter di China tersebut mengatakan bahwa air garam dan air hangat bisa menghancurkan Covid-19 yang berada di dalam perut.

Baca Juga: Sea Group, Shopee dan Garena Sumbangkan 1.000 Tabung Oksigen dan 1 Juta Vaksin untuk Kemenkes

Pada pesan tersebut juga ditulis dalam bahasa Tionghoa, yang kemudian diterjemahkan ke Bahasa Indonesia.

Dikutip mantrasukabumi.com dari Turn Back Hoax, berikut narasi pada pesan itu yang telah diterjemahkan ke Bahasa Indonesia:

"Tolong viralkan. Kalau kita tidak dapat membantu, sekurang-kurangnya kita dapat mencegah atau menyelamatkan nyawa orang lain".

"Dokter di China mengesahkan: Ini adalah berita yang 100 persen benar, sangat penting bagi setiap orang".

Halaman:

Editor: Indira Murti

Sumber: Turnback Hoax


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x