Fakta Atau Hoaks: Beredar di Twitter Video Kerusuhan Epic, Benarkah ini Anak STM atau Mahasiswa?

- 9 Oktober 2020, 12:52 WIB
Beredar Video Kerusuhan Besar yang di Lakukan STM dan Mahasiswa, Cek Faktanya
Beredar Video Kerusuhan Besar yang di Lakukan STM dan Mahasiswa, Cek Faktanya /antaranews

MANTRA SUKABUMI – Beredar sebuah video berdurasi singkat di media sosial Twitter yang mengklaim aksi tersebut dilakukan oleh siswa sekolah teknik menengah (STM) atau mahasiswa.

Gelombang aksi dan  demonstrasi penolakan Undang-undang Ciptaker terus merebak hingga daerah-daerah.

Diprediksikan akibat dari kerusakan yang di timbulkan dari aksi masa tersebut bisa sampai miliaran rupiah.

Baca Juga: Puan Maharani Ingin Rangkul Buruh, Gegara Kerusuhan Penolakan UU Cipta Kerja Merebak

Baca Juga: Ini Dia Top Go-To Merchant Baru ShopeePay yang Bermanfaat untuk Kamu!

Video itu diunggah, pada Kamis 8 Oktober 2020, bertepatan dengan aksi unjuk rasa menolak RUU Cipta Kerja atau omnibus law yang terjadi di sejumlah daerah di Indonesia.

Dilansir mantrasukabumi.com dari Antaranews, Video menampilkan cuplikasi aksi kerusuahan pada malam hari di sebuah jalan raya. Dalam video itu, terlihat seorang demonstran menendang gas air mata.

Akun pengunggah itu menuliskan Caption:

postingan video kerusuhan besar
postingan video kerusuhan besar

"Best Moments is Real! Most Epic Volley.

Halaman:

Editor: Fauzan Evan

Sumber: Antara


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x