Obat Alami Penurun Kadar Asam Urat Manjur, Aman Tanpa Efek Samping

- 26 November 2020, 13:05 WIB
Ilustrasi asam urat./
Ilustrasi asam urat./ /Pixabay

Untuk mengkonsumsinya, Anda bisa menambahkan satu sendok teh cuka sari apel dalam satu gelas air yang diminum dua hingga tiga kali sehari.

3. Air dingin

Jika Anda tak ingin konsumsi bahan-bahan alami, Anda bisa mengompreskan air dingin pada area bengkak yang diakibatkan oleh asam urat.

Air dingin ini akan membantu bengkak berkurang.

Baca Juga: Mengejutkan, Polda Jabar Sebut Habib Rizieq Bisa Jadi Tersangka, Ini Alasannya

4.Bubuk soda kue

Sipaa sangka jika bahan yang mudah ditemukan di dapur ini bisa meradakan asam urat.

Ternyata, soda kue bisa bantu kurangi kandungan asam urat dalam tubuh Anda.

Anda cukup mencampur sekitar setengah sendok teh bubuk soda kue ke dalam segelas air.

Untuk hasil maksimal, minumlah hingga empat kali sehari selama sekitar dua minggu.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x