Tak Hanya Keguguran, Konsumsi Pare Secara Berlebih Ternyata Sebabkan 5 Bahaya Ini Bagi Tubuh Anda

- 20 Desember 2020, 21:04 WIB
Pare
Pare /pixabay/19727

Dibalik rasanya yang lezat, mengonsumsi pare secara berlebihan memiliki efek yang sangat buruk bagi kesehatan. Yang paling berbahaya dari efek mengonsumsi pare adalah rentannya terjadi pengangguran.

Lantas, bahaya apa saja yang dapat ditimbulkan dari mengonsumsi pare secara berlebih?, simak selengkapnya.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, berikut bahaya konsumsi pare secara berlebih, diantaranya:

1. Sebabkan Peradangan Pada Hati

Konsumsi pare belebih dalam jangka waktu yang lama juga bisa memicu peradangan hati.

Efek samping ini dikaitkan dengan kandungan senyawa monorcharin pada pare. Demi keamanan, periksalah enzim hati secara rutin jika ingin mengonsumsi pare.

Hindari mengonsumsinya jika memiliki penyakit hati, sirosis, riwayat hepatitis atau HIV/AIDS.

Dalam jangka panjang, efek ini dapat meningkatkan enzim hati dan menghasilkan kondisi yang disebut aterosklerosis atau pengerasan pembuluh darah.

Baca Juga: Prabowo Subianto Kumpulkan Para Jenderal TNI di Jakarta, Siapkan Tim Strategis Industri Pertahanan

Meski penelitian terhadap efek ini masih terbatas, penting untuk tidak mengonsumsi pare berlebihan dalam jangka waktu panjang.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah