Kolesterol Tinggi Dapat Tingkatkan Risiko Serangan Jantung, Berikut Cara Cegahnya dengan Bahan Alami

- 1 Januari 2021, 08:35 WIB
Kolesterol Tinggi Dapat Tingkatkan Risiko Serangan Jantung, Berikut Cara Cegahnya dengan Bahan Alami
Kolesterol Tinggi Dapat Tingkatkan Risiko Serangan Jantung, Berikut Cara Cegahnya dengan Bahan Alami //PMJ News

3. Tambahkan kayu manis pada biji kopi

Caranya

- Siapkan biji kopi yang masih utuh (belum ditumbuk) dan kayu 6 gram manis
- Campurkan biji kopi dan kayu manis
- Tumbuk sampai halus
- Seduh dengan air panas
- Tunggu sampai tidak terlalu panas, kemudian minum perlahan
Sebuah penelitian di Pakistan menemukan bahwa 6 gram kayu manis sehari (sekitar 1/2 sendok makan) menurunkan kolesterol LDL pada penderita diabetes tipe 2 hampir 30 persen dan mengurangi total kolesterol 26 persen.

Baca Juga: Tak Hanya Obati Ambeien, Inilah 5 Manfaat Konsumsi Tutut bagi Kesehatan Tubuh

Baca Juga: Ferdinand Hutahaean: Pembubaran FPI Tak Sedikitpun Cederai Demokrasi, Justru Rawat Kebangsaan

4. Makan oatmeal

Oatmeal memiliki banyak serat larut yang disebut beta glukan, oatmeal dapat menurunkan LDL Anda 12-24 persen jika Anda makan 1 1/2 cangkir secara teratur. Pilih gandum yang dimasak cepat atau kuno daripada yang instan.

5. Jus cranberry

Cranberry adalah sumber yang kaya antosianin, flavonol, dan proanthocyanidins, bahan kimia tanaman yang mencegah kolesterol tinggi teroksidasi.
Bahan kimia ini juga mencegah sel darah merah menjadi terlalu lengket dan dapat membantu pembuluh darah menjadi rileks.***

Halaman:

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah