Tak Hanya Kurangi Risiko Diabetes, Ternyata Jus Wortel dan Jahe Miliki 6 Manfaat bagi Kesehatan Tubuh

- 2 Februari 2021, 13:20 WIB
Tak Hanya Kurangi Risiko Diabetes, Ternyata Jus Wortel dan Jahe Miliki 6 Manfaat bagi Kesehatan Tubuh.*/
Tak Hanya Kurangi Risiko Diabetes, Ternyata Jus Wortel dan Jahe Miliki 6 Manfaat bagi Kesehatan Tubuh.*/ /Pixabay/Cauleur

Jus wortel jahe merupakan campuran yang sangat baik untuk kesehatan kulit. Wortel mengandung beta-karoten, yang meningkatkan kesehatan kulit. Jahe juga memiliki antioksidan, vitamin dan mineral yang meningkatkan tekstur kulit. Antioksidan juga memperbaiki kulit yang rusak.

Untuk Anda yang ingin memcoba jus Wortel dan jahe anda bisa mencobanya dengan membuatnya adapun resepnya yaitu sebagai berikut:

Baca Juga: Meski BLT BPJS Tidak Dilanjutkan, Jangan Khawatir Pekerja yang Berhak Terima Bantuan Tetap Diberikan

Baca Juga: Sonny Septian Unggah Foto Keluarga, Anak Remaja Fairuz Bikin Gagal Fokus Netizen

Bahan Jus Wortel dan Jahe

1. Jahe 4-5

2. wortel segar

3. ½ inci akar jahe

4. ½ inci kayu manis

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah