Waspada! Jangan Makan Larut Malam Akan Picu 3 Kebiasaan Buruk ini bagi Penderita Asam Lambung

- 16 Februari 2021, 11:05 WIB
Ilustrasi orang terkena asam lambung.
Ilustrasi orang terkena asam lambung. /Pexels/Andrea Piacquadio

 

MANTRA SUKABUMI - Bagi Anda penderita asam lambung perlu harus waspada jangan makan larut malam karena akan menyebabkan 3 kebiasaan buruk yang akan menganggu kesehatan tubuh Anda. 

Karena, ketika asam lambung yang naik ke kerongkongan akan sebabkan kebiasaan terburuk bagi penderita asam lambung yang harus dihindari. 

Bahkan ketika kebiasaan buruk dilakukan secara terus menerus akan membuat dinding terkikis akibat produksi asam lambung yang terlalu berlebihan. 

 Baca Juga: Hari Single Sedunia, Saatnya Apresiasi Dirimu

Baca Juga: Mengejutkan, Ancaman Andin Buat Elsa Ketakutan, Ikatan Cinta RCTI 16 Februari 2021

Dilansir mantrasukabumi.com dari verywell health pada Selasa 16 Februari 2021. Berikut kebiasaan buruk yang harus diwapadai bagi penderita asam lambung. 

1. Kebiasaan Makan Larut Malam

Makan makanan ringan atau berat pada saat larut malam merupakan salah satu kebiasaan terburuk bagi penderita asam lambung yang sering dianggap sepele.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: Very Well Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x