6 Tanda Serangan Jantung Saat Olahraga, Nomor 3 Sering Terjadi Namun Kerap Diabaikan

- 16 Juni 2021, 21:59 WIB
6 Tanda Serangan Jantung Saat Olahraga, Nomor 3 Sering Terjadi Namun Kerap Diabaikan
6 Tanda Serangan Jantung Saat Olahraga, Nomor 3 Sering Terjadi Namun Kerap Diabaikan /UNSPLASH/@jessedo81

 

MANTRA SUKABUMI - Serangan jantung merupakan salah satu penyebab tersbesar kematian di dunia, dan bisa menyerang usia muda atau tua.

Serangan jantung bisa melanda kapan saja, bahkan saat melakukan olahraga yang umumnya memberikan manfaat bagi tubuh.

Banyak atlet di beberapa bidang olahraga yang mengalami serangan jantung, hingga mengakibatkan kematian.

Baca Juga: Cara Cek Daftar Nama Penerima BLT BPUM UMKM 2021, Mudah dan Terpercaya

Dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, berikut 6 tanda serangan jantung saat melakukan olahraga.

1. Keringat Berlebihan

Berkeringat saat melakukan olahraga sangatlah normal, namun jika disertakan dengan mual dan keringat dingin mungkin ini adalah tanda munculnya serangan jantung.

Diketahui jika berkeringat dan disertai dengan sakit kepala ringan, mual napas pendek, atau nyeri dada merupakan gejala serangan jantung.

Hal ini terjadi lantaran pada saat tubuh memompa darah melalui arteri yang tersemubat, maka jantung akan membutuhkan energi lebih untuk bekerja.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x