dr Zaidul Akbar Ungkap Rahasia Kenapa Bayi di Tahnik dengan Buah Kurma, Baik untuk Kesehatan

- 18 Agustus 2021, 14:37 WIB
dr Zaidul Akbar Ungkap Rahasia Kenapa Bayi di Tahnik dengan Buah Kurma, Baik untuk Kesehatan
dr Zaidul Akbar Ungkap Rahasia Kenapa Bayi di Tahnik dengan Buah Kurma, Baik untuk Kesehatan /Youtube dr. Zaidul Akbar Official

MANTRA SUKABUMI - dr Zaidul Akbar jelaskan rahasia men-tahnik bayi dengan buah kurma.

Salah satu sunnah Nabi ketika bayi berusia 1-7 hari adalah mentahniknya. Dan nabi mencontohkan dengan menggunakan buah kurma.

Ternyata menurut dr Zaidul Akbar, proses tahnik dengan mengunyah kurma hingga lembut dan diberikan ke bayi ada manfaat untuk kesehatan.

Baca Juga: Sea Group, Shopee dan Garena Sumbangkan 1.000 Tabung Oksigen dan 1 Juta Vaksin untuk Kemenkes

Karena secara medis tahnik bayi ini diketahui mengandung manfaat dan kesehatan bagi bayi tersebut.

Bahkan tahnik ternyata disebut-sebut sebagai imunisasi alami.

Menurut dr Zaidul Akbar, tindakan yang dilakukan rasulullah terhadap anak para sahabat rasul sangatlah baik untuk kesehatan.

Dan bahkan membuat anak tersebut mendapatkan prebiotik dari metode tahnik.

"Makanan prebiotik dan kurma adalah salah satu prebiotik yang paling baik, karena diberikan di langit mulut atau lidah bayi karena itu lebih cepat diserap oleh bayinya, dan masuk ke dalam tubuhnya," ujarnya. Seperti dilihat mantrasukabumi.com dari unggahan video di kanal YouTube dr. Zaidul Akbar Official pada 18 Agustus 2021.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x