6 Buah Penghancur Batu Ginjal, Segera Konsumsi untuk Pencegahan

- 8 Oktober 2020, 16:00 WIB
Buah
Buah /pexels.com

Baca Juga: Kabar Gembira Wakil Presiden Ma'ruf Amin Akan Tambahkan Banpres untuk 20 Juta Penerima Bansos

5. Semangka

Selain mengandung antioksidan, buah semangka juga mengandung potassium yang baik untuk kesehatan ginjal. Buah ini juga cenderung rendah lemak dan mengandung kadar air yang tinggi.

Hal ini membuat semangka aman dikonsumsi oleh penderita batu ginjal.

6. Zaitun

Bagi penderita masalah ginjal konsumsi buah zaitun bisa menjadi alternatif nutrisi lemak yang bebas fosfor. Buah zaitun memiliki manfaat anti peradangan yang baik untuk kesehatan.

Selain buahnya, minyak zaitun juga bisa dikonsumsi penderita masalah ginjal sebagai pengganti minyak biasa. Minyak zaitun cenderung memiliki kalori dan lemak jenuh yang cenderung lebih rendah daripada minyak lainnya.

Nah itulah beberapa buah yang dapat mencegah batu ginjal. Konsumsi secara rutin agar kamu tidak memiliki penyakit batu ginjal. Semoga bermanfaat.**

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah