Perlu Diketahui Berikut 7 Keutamaan Menyayangi Anak Yatim dalam Ajaran Islam

- 28 November 2020, 10:22 WIB
Perlu Diketahui Berikut 7 Keutamaan Menyayangi Anak Yatim dalam Ajaran Islam
Perlu Diketahui Berikut 7 Keutamaan Menyayangi Anak Yatim dalam Ajaran Islam /Portalbangkabelitung/Iso

Baca Juga: Sangat Berdampak Positif bagi Anda, Berikut 11 Cara Hilangkan Kebiasaan yang Tidak Bermanfaat 

4. Memperoleh Pertolongan dari Allah SWT

Apapun yang kita lakukan untuk menolong anak yatim dalam berbagai bentuk kepedulian yang nyata ini merupakan nilai ibadah yang akan dibalas oleh Allah SWT dengan pertolongan Allah SWT.
Nabi shallallahu 'alaihi wasallam, beliau bersabda:

النَّبِيِّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ مَنْ نَفَّسَ عَنْ مُسْلِمٍ كُرْبَةً مِنْ كُرَبِ الدُّنْيَا نَفَّسَ اللَّهُ عَنْهُ كُرْبَةً مِنْ كُرَبِ يَوْمِ الْقِيَامَةِ وَمَنْ يَسَّرَ عَلَى مُعْسِرٍ يَسَّرَ اللَّهُ عَلَيْهِ فِي الدُّنْيَا وَالْآخِرَةِ وَمَنْ سَتَرَ عَلَى مُسْلِمٍ سَتَرَ اللَّهُ عَلَيْهِ فِي الدُّنْيَا وَالْآخِرَةِ وَاللَّهُ فِي عَوْنِ الْعَبْدِ مَا كَانَ الْعَبْدُ فِي عَوْنِ أَخِيهِ قَالَ أَبُو دَاوُد لَمْ يَذْكُرْ عُثْمَانُ عَنْ أَبِي مُعَاوِيَةَ وَمَنْ يَسَّرَ عَلَى مُعْسِرٍ

Artinya: "Barangsiapa meringankan satu kesusahan seorang muslim di dunia, maka Allah akan meringankan darinya satu kesusahan dari kesusahan-kesusahan pada hari kiamat. Barangsiapa memberi kemudahan kepada orang yang sedang kesulitan, maka Allah akan memberikan kemudahan kepadanya di dunia dan di akhirat. Barangsiapa menutupi aib seorang muslim, maka Allah akan menutupi aibnya di dunia dan di akhirat. Dan Allah akan selalu menolong seorang hamba selama hamba tersebut mau menolong saudaranya." Abu Dawud berkata, "Riwayat Utsman dari Abu Mu'awiyah tidak menyebutkan, "Barangsiapa memberi kemudahan kepada orang yang sedang kesulitan."(Hadits Sunan Abu Dawud)

5. Menghindarkan dari Siksa Akhirat

Allah SWT telah memerintahkan secara bahwa memlihara Anak yatim yang di asuh oleh anda sebuah kewajiban karena dengan ini kita akan dijauhkan dari siksa akhirat oleh Allah SWT.

"Demi Yang Mengutusku dengan hak, Allah tidak akan menyiksa pada hari kiamat nanti orang yang menyayangi anak yatim, lemah lembut pembicaraan dengannya, menyayangi keyatiman dan kelemahannya. (HR. Thabrani dari Abu Hurairah). (Imam Ath-Thabrani, Al-Mu'jam Al-Ausath, VIII/346. Hadist no. 8828).

Baca Juga: Mahfud MD Pamer Foto Bareng Gatot Nurmantyo: Tidak Ada Politik, Hanya Bertukar Cerita

6. Investasi Amal untuk Akhirat

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah