Waspada, Tak Hanya Dapat Kehinaan, Ternyata Mengabaikan Hutang Miliki 5 Bahaya ini Untuk Kehidupan Manusia

- 9 April 2021, 09:50 WIB
Waspada, Tak Hanya Dapat Kehinaan, Ternyata Mengabaikan Hutang Miliki 5 Bahaya ini Untuk Kehidupan Manusia./
Waspada, Tak Hanya Dapat Kehinaan, Ternyata Mengabaikan Hutang Miliki 5 Bahaya ini Untuk Kehidupan Manusia./ /pixabay.com/janeb13

 

MANTRA SUKABUMI - Hutang menjadi salah satu kebutuhan yang sangat penting, ketika kita memang sangat membutuhkannya.

Dengan begitu, setiap orang tentunya memiliki yang namanya hutang baik berupa uang maupun benda.

Akan tetapi, tak sedikit orang yang memiliki hutang malah mengabaikan, bahkan melupakan untuk membayarnya.

Baca Juga: Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Bantu Tuntaskan Krisis Air Bersih di NTT

Baca Juga: Pengelolaan TMII Diambil Alih Negara, Fahri Hamzah: Hargailah Karya Besar ini!

Dalam Islam membayar hutang hukumnya  wajib, dan jika tidak membayarnya termasuk dosa besar lantaran bisa disamakan dengan merampas atau mengambil secara paksa hak dan harta orang lain.

Oleh karena itu, wajib hukumnya untuk segera menunaikan pembayaran dan pembalasan hutang, jika tidak haram hukumnya.

Sebagaimana mantrasukabumi.com melansir dari berbagai sumber, bahkan dosa hutang tidak akan terampuni walaupun Mati Syahid.

Dari ‘Abdillah bin ‘Amr bin Al ‘Ash, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah