Gus Baha : Boleh Adopsi Anak Asalkan Syarat ini Terpenuhi

- 24 September 2021, 17:00 WIB
Gus Baha : Boleh Adopsi Anak Asalkan Syarat ini Terpenuhi/
Gus Baha : Boleh Adopsi Anak Asalkan Syarat ini Terpenuhi/ /Instagram/@kemensosri

"Ini penting saya utarakan kalian tidak perlu sensitif. Yang jelas kalau urusan hukum setuju ataupun tidak tetap tidak boleh sensitif, " ucap Gus Baha

Sebab, menurut penuturan Gus Baha Islam melarang mengadopsi anak. Adapun jika seseorang terpaksa bisa dicatat dengan jelas nasabnya.

Baca Juga: Gus Baha Tak Setuju dengan Tradisi Mahar Berupa Seperangkat Alat Sholat: Itu Tak Hargai Orang Sholehah

"Agama Islam telah melarang adopsi anak. Kalau seseorang terpaksa mengadopsi anak maka harus dicatat dengan jelas nasabnya, " tutur Gus Baha

Bukan tanpa alasan Gus Baha mengatakan jika ini khawatirkan akan mencampur aduk hubungan darah (nasab).

"Karena dikhawatirkan tercampur aduknya hubungan darah. Saya ulangi, jadi khawatir. ا ختلا ط ا لانسا ب tercampur nasabnya, "

Dan dimaklumatkan dikeluarga anak yang diadopsi, maupun keluarga yang mengadopsi.

Sebab dalam agama Islam sendiri menerangkan ada tujuh orang yang dilarang atau haram dinikahi.

"Karena setiap orang memiliki tujuh orang yang haram untuk dinikahi karena hubungan darah, "

"Yakni, ibu, saudara perempuan, bibi dari bapak, bibi dari ibu. Lalu ponakan yaitu saudara laki-laki maupun perempuan, "

Halaman:

Editor: Dea Pitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah