Tata Cara Mandi Wajib Jelang Bulan Ramadhan, Lengkap Bacaan Doa dan Niat Keramas dalam Arab, Latin dan Artinya

- 2 Maret 2022, 16:06 WIB
Tata Cara Mandi Wajib Jelang Bulan Ramadhan, Lengkap Bacaan Doa dan Niat Keramas dalam Arab, Latin dan Artinya
Tata Cara Mandi Wajib Jelang Bulan Ramadhan, Lengkap Bacaan Doa dan Niat Keramas dalam Arab, Latin dan Artinya /mohamed_hassan/pixabay

"Aku berniat mandi untuk menghilangkan hadats besar, fardhu karena Allah Taala"

2. Bersihkan telapak tangan

Kemudian basuh dan bersihkanlah kedua telapak tangan dan ulangi sampai tiga kali.

عَنْ عَائِشَةَ أَنَّ النَّبِيَّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ اغْتَسَلَ مِنْ الْجَنَابَةِ فَبَدَأَ فَغَسَلَ كَفَّيْهِ ثَلَاثًا

Artinya: "Dari Aisyah bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam mandi karena junub, maka beliau memulainya dengan mencuci kedua telapak tangannya tiga kali…" (HR. Muslim)

Baca Juga: Buya Yahya Jelaskan 3 Alasan Diperbolehkan Puasa Meski Setelah Tanggal 15 Syaban, Apa Saja?

3. Cuci kemaluan

Selanjutnya kamu cuci dan bersihkan kemaluanmu dari mani dan kotoran yang menempel dan sekitarnya.

4. Berwudhu

Lakukanlah wudhu sebagaimana ketika kamu hendak melaksanakan shalat.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah