Isi Kandungan Surat Al Humazah Ayat 1-9 Lengkap Tulisan Arab, Latin, Arti dan Makna per Ayat

- 16 Mei 2022, 12:05 WIB
Isi kandungan surat Al Humazah dalam Al Quran ayat 1 hingga 9 yang menjelaskan mengenai orang-orang yang menghuni Neraka Huthamah
Isi kandungan surat Al Humazah dalam Al Quran ayat 1 hingga 9 yang menjelaskan mengenai orang-orang yang menghuni Neraka Huthamah /Pexels/ Abdulmeilk Aldawsari

Dengan Surat Al Humazah ini, Allah mengingatkan hamba-Nya agar tidak terjangkiti penyakit moral yang hina dina seperti suka mengumpat dan mencela, suka mencaci dan memaki.

Baca Juga: Isi Kandungan Surat Al Fajr Ayat 15, Tentang Sifat Dasar Manusia Kafir ketika Dapat Kebahagiaan dan Kesusahan

Berikut ini mantrasukabumi.com rangkum dari quran.kemenag.go.id pada 16 Mei 2022, lafadz surat Al Humazah beserta tafsirnya:

وَيْلٌ لِّكُلِّ هُمَزَةٍ لُّمَزَةٍۙ

Celakalah bagi setiap pengumpat dan pencela,

Dalam ayat ini, Allah mengancam bahwa kemurkaan dan azab-Nya akan ditimpakan kepada setiap orang yang mengumpat, mencela, dan menyakiti mereka baik di hadapan maupun di belakang mereka.

Perbuatan ini berdampak buruk dalam pergaulan karena mencoreng wibawa dan kehormatan seseorang, serta menghilangkan kepercayaan kepada orang tersebut.

ۨالَّذِيْ جَمَعَ مَالًا وَّعَدَّدَهٗۙ
yang mengumpulkan harta dan menghitung-hitungnya,

Ayat ini menerangkan bahwa orang yang menimbun harta juga diancam neraka karena memperkaya diri sendiri serta selalu menghitung-hitung harta kekayaannya.

Dia merasa nyaman untuk menumpuk dan menghitung harta untuk menjamin kehidupannya di masa datang, dan enggan me-nunai­kan hak Allah dalam hartanya itu.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah