Berhadiah 2,5Jt, Telkomsel Ajak Kaum Muda Ikut #MudaBergerakMaju Challenge Peringati Sumpah Pemuda

14 Oktober 2020, 15:08 WIB
Muda Bergerak Maju Challenge dari Telkomsel berhadiah 2,5 juta menyambut Hari Sumpah Pemuda /Semarangku/Instagram / Telkomsel


MANTRA SUKABUMI - Telkomsel kembali berbagi rezeki untuk para pelanggannya yang terdampak Covid-19.

Kali ini, Telkomsel akan mengadakan lomba share cerita menarik melalui #MudaBergerakMaju Challenge dengan hadiah senilai Rp.2.500.000.

Challenge tersebut dilaksanakan sebagai bentuk peringatan hari Sumpah Pemuda pada 28 Oktober 2020 mendatang.

Baca Juga: Gatot Nurmantyo Akhirnya Buka Suara: Mereka Semua Pejuang, KAMI Bukan Karbitan

Baca Juga: Begini Nasib Karyawan dan Nasabah Jika Bank Syariah Mandiri dan BNI Syariah Merger ke BRI Syariah

Melalui #MudaBergerakMaju, Telkomsel mengajak para pelanggannya untuk terus bergerak maju melawan perbedaan dan merawat persatuan.

Peserta yang akan ikut partisipasi dalam kegiatan ini di minta untuk membagikan cerita peserta tentang menjaga keberagaman dan persatuan di platform Instagram sekreatif mungkin.

Hadiah tersebut diberikan kepada 5 pemenang yang masing-masing mendapatkan Rp.500.000.

Lomba ini dimulai dari tanggal 13 Oktober 2020 hingga 28 Oktober 2020 mendatang.

Baca Juga: Berikut Arahan Presiden Jokowi untuk Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Akibat La Nina

Adapun tema yang bisa dipilih antara lain suku, agama, usia, jenis kelamin, kepribadian, sudut pandang, pemikiran, dan lain-lain.

Sementara itu, untuk mengikuti #MudaBergerakMaju Anda harus mengikuti beberapa persyaratan berikut ini.

1. Unggah foto di feed di Instagram dan ceritakan pengalamanmu #TerusBergerakMaju melawan perbedaan dan merawat persatuan.

2. Pilih foto dan tulisan caption sekreatif mungkin

3. Follow akun Instagram @telkomsel

Baca Juga: Mulai Februari 2021, Tidak Ada Lagi BNI Syariah dan Bank Syariah Mandiri, Nasabah Banyak Layanan

4. Sertakan #TerusBergerakMaju dan #MudaBergerakMaju

5. Tag post kamu ke @telkomsel dan 3 (tiga) orang temanmu.

6. Periode submission 13-38 Oktober 2020. Pengumuman pemenang pada tanggal 31 Oktober 2020.

7. 5 (lima) orang pemenang dengan cerita terbaik akan mendapatkan saldo LinkAja masing-masing senilai Rp.500.000.

Baca Juga: Xi Jinping Dukung Hak Properti yang Lebih Kuat dan Lindungi Pengusaha di Shenzen

8. Telkomsel berhak menentukan peserta terbaik dan keputusan final tidak dapat diganggu gugat.

Segera ikuti challenge tersebut. Selamat mencoba dan semoga menang.**

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Instagram @telkomsel

Tags

Terkini

Terpopuler