Heboh! Menteri KKP Edhy Prabowo Ditangkap KPK, Presiden Jokowi Angkat Bicara, Begini Tanggapannya

- 25 November 2020, 17:47 WIB
Presiden Jokowi
Presiden Jokowi /Setneg

 

MANTRA SUKABUMI – Penangkapan Menteri KKP Edhy Prabowo oleh Komisi Pemberantasan Korupsi KPK membuat heboh jagatraya Twitter.

Penangkapan menteri KKP oleh KPK pada Rabu, 25 November 2020 menuai tanggapan serius dari kalangan elit politik hingga Presiden Indonesia.

Dalam hal ini Presiden Joko Widodo menanggapi penangkapan Menteri KKP, Edhy Prabowo ditangkap oleh KPK lewat akun Twitter @Jokowi pada Rabu, 25 November 2020.

Baca Juga: Inilah Merchant Terbaru ShopeePay Beri Inspirasi Makan Selama WFH

Baca Juga: Mengejutkan, Ferdinand Sebut Ganjar Pranowo Setelah Menteri KKP Edhy Prabowo Ditangkap, Ada Apa?

Presiden Joko Widodo mengatakan bahwa pemerintah terus mendukung upaya pencegahan dan pemberantasan korupsi di tanah air.

“Pemerintah terus mendukung upaya pencegahan dan pemberantasan korupsi di Tanah Air,” tulis Joko Widodo, sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari akun Twitter @Jokowi pada Rabu, 25 November 2020.

Selanjutnya, Presiden Joko Widodo mengatakan bahwa pemerintah menghormati proses hokum. Dalam hal ini, yang sedang disidik oleh KPK terhadap pejabat negara.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x