Memanas, Buntut Pemanggilan Habib Rizieq Shihab Oleh Polda Metro Jaya Rumah Mahfud MD Dikepung

- 2 Desember 2020, 11:05 WIB
Menko Polhukam Mahfud MD bersama Ibunda, Siti Khadidjah (tengah). Meski terbiasa abaikan para pengganggu dan pengintimidasi, kali ini Meko Polhukam Mahfud MD merasa terganggu.
Menko Polhukam Mahfud MD bersama Ibunda, Siti Khadidjah (tengah). Meski terbiasa abaikan para pengganggu dan pengintimidasi, kali ini Meko Polhukam Mahfud MD merasa terganggu. /Twitter/@mohmahfudmd./

Baca Juga: Heboh, Duta Besar Arab Saudi Bongkar Kasus Habib Rizieq Saat Berada di Makkah

Dalam video tersebut, terdengar jelas teriakan 'Mahfud...Mahfud' oleh sekelompok massa yang mendatangi rumah Mahfud MD di Madura.

Selain itu, terdengar dengan jelas suara perekam video yang diunggah oleh akun Twitter @jumianto_RK tersebut menjelaskan bahwa rumah Mahfud MD yang di Madura, pamekasan, digerebek massa.

"Rumahnya Mahfud MD yang di Madura, pamekasan, digerebek massa," ujar seseorang yang merekam video tersebut, sebagimana dilihat mantrasukabumi.com dari cuitan akun Twitter @mohmahfud MD pada Rabu, 2 Desember 2020.

Lebih lanjut, Mahfud MD mengatakan bahwa dirinya khawatir egois dan sewenang-wenang karena mempunyai jabatan. Tambahnya, Ia juga mengatakan bahwa dirinya siap tegas untuk menindak kasus tersebut.

Baca Juga: Oooh, Pantas Saja Kemarin Habib Rizieq Tidak Penuhi Panggilan Polisi, Ternyata Ini Alasannya!

Mahfud MD juga mengatakan bahwa kali ini mereka mengganggu ibunya, bukan mengganggu menko polhukam.

“Sy selalu berusaha menghindar utk menindak orang yg menyerang pribadi sy krn khawatir egois dan se-wenang2 krn Saya punya jabatan. Sy siap tegas utk kasus lain yang tak merugikan sy. Tp kali ini mereka mengganggu ibu saya, bkn mengganggu menko polhukam,” cuitan Mahfud MD."**

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah