Wajib Dicoba, Inilah Tata Cara Cek Dapatkan Bantuan Sosial Rp300 Ribu dari Kementerian Sosial

- 8 Januari 2021, 13:48 WIB
BST Rp300 Ribu  sudah cair dari 4 Januari 2021. Segera Login di link dtks.kemensos.go.id
BST Rp300 Ribu sudah cair dari 4 Januari 2021. Segera Login di link dtks.kemensos.go.id /ZonaPriangan/Yudhi Prasetiyo

MANTRA SUKABUMI - Pemerintah melalui kementerian sosial menyalurkan bantuan sosial tunai (BST) senilai Rp300 ribu rupiah.

Sesuai permintaan presiden Joko Widodo (Jokowi) bahwa bantuan sosial tunai (BST) harus di salurkan awal tahun 2021 Januari Minggu pertama.

Berikut tata cara cek penerima Bantuan Sosial Tunai (BST) Rp 300 ribu, seperti dikutip mantrasukabumi.com, dari laman dtks.kemensos.go.id, pada Jumat, 8 Januari 2021.

Baca Juga: Nikmati Mudahnya Belanja Online di Merchant Baru ShopeePay 

Baca Juga: Nama Anda Terdaftar di Web dtks.kemensos.go.id, Segera Cairkan BST di Kantor Pos Terdekat

1. Buka laman dtks.kemensos.go.id.

2. Pilih ID Kepesertaan yang diinginkan

3. Masukkan Nomor Kepesertaan dari ID yang dipilih, bisa menggunakan NIK

4. Masukkan Nama yang sesuai dengan ID yang dipilih

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x