Belum dapat SMS Blast dari Kementerian Kesehatan? Tenang, Kemenkes: Vaksinasi Dilakukan Bertahap

- 11 Januari 2021, 05:20 WIB
Belum dapat SMS Blast dari Kementerian Kesehatan? Tenang, Kemenkes: Vaksinasi Dilakukan Bertahap
Belum dapat SMS Blast dari Kementerian Kesehatan? Tenang, Kemenkes: Vaksinasi Dilakukan Bertahap /Tangkap Layar Twitter.com/ @KemenkesRI

MANTRA SUKABUMI - Bagi anda yang berpropesi sebagai tenaga kesehatan, Kementerian Kesehatan telah mengirimkan SMS Blast kepada para nakes sejak akhir tahun 2020, bagi anda yang belum mendapatkan SMS tersebut, tenang saja, karena menurut Kemenkes RI, vaksinasi ini akan dilakukan secara bertahap.

Tujuan program vaksinasi tersebut yang pertama kali dikirimi SMS Blast oleh kementerian kesehatan (Kemenkes) adalah tenaga kesehatan yang akan dilakukan secara bertahap.

Apabila anda belum mendapatkan SMS dari kementerian kesehatan terkait vaksinasi, harap tenang dan terus patuhi protokol kesehatan, karena program vaksinasi ini akan dilakukan secara bertahap.

Baca Juga: Nikmati Mudahnya Belanja Online di Merchant Baru ShopeePay 

Baca Juga: Heboh Diduga Foto Pesawat SJ 182 Sebelum ke Laut, Ali Mochtar Ngabalin: Temani Mereka Semua 

Dikutip mantrasukabumi.com dari cuitan akun twitter Kemenkes RI, pada Minggu, 10 Januari 2021, bahwa bagi anda yang belum mendapatkan SMS dari kementerian kesehatan, harap tenang dan jangan khawatir serta terus patuhi protokol kesehatan.

"Sejak akhir tahun 2020, @KemenkesRI telah mengirimkan SMS Blast kepada para nakes sebagai kelompok prioritas penerima vaksin COVID-19," tulis Kementerian Kesehatan pada twitternya @KemenkesRI.

Kementerian Kesehatan juga menyampaikan kepada masyarakat umum yang belum mendapatkan SMS, harap tenang dan disiplin protokol kesehatan.

"Bagi masyarakat umum yang belum dapat SMS, tetap tenang & disiplin terapkan 3M ya," tulis kementerian kesehatan.

Baca Juga: Kabar Baik, Yayasan Haikal Hassan Akan Berikan Bantuan Bagi Keluarga Korban Sriwijaya Air

Kemenkes juga menjelaskan bahwa program vaksinasi akan dilakukan secara bertahap.

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x