Komjen Listyo Ditunjuk Jokowi Calon Tunggal Kapolri, Fadli Zon Ucapkan Selamat dan Beri Pesan Ini

- 14 Januari 2021, 10:00 WIB
Komjen Listyo Ditunjuk Jokowi Calon Tunggal Kapolri, Fadli Zon Ucapkan Selamat dan Beri Pesan Ini
Komjen Listyo Ditunjuk Jokowi Calon Tunggal Kapolri, Fadli Zon Ucapkan Selamat dan Beri Pesan Ini /.*/Twitter.com/@fadlizon

 Baca Juga: Jokowi Pilih Komjen Listyo Sigit Jadi Kapolri, Fadli Zon: Semoga Bisa Bawa Ketenangan dan Keadilan

 Baca Juga: Meski Dianggap Biasa Saja, Ternyata Makan Gunakan Tangan Lebih Sehat daripada Pakai Sendok

Tidak hanya itu, Fali Zon juga berharap dengan diangkatnya Komjen Listyo Sigit Prabowo menjadi Kapolri bisa memberikan keadilan bagi seluruh masyarakat.

Ia juga mengharapkan kepada polri agar senantiasa bisa menegakkan keadilan hukum di Indonesia.

Lebih lanjut, Fadli Zon juga menerangkan bahwa Komjen Listyo Sigit Prabowo harus bisa menegakkan hukum terutama tindak lanjut atau temuan Komnas HAM terhadap 6 anggota FPI yang wafat.

Baca Juga: Bukan Cuma Sebabkan Darah Tinggi, Ternyata Makan Seblak Bisa Sebabkan Penyakit Berbahaya Lainnya

Baca Juga: Kabar Gembira, Kemenag dan Kemdikbud Akan Perpanjang Diskon Uang Kuliah Tunggal atau UKT

"Selamat dan semoga bisa jadi Kapolri yang bisa bawa ketenangan dan keadilan. PR penting adalh penegakan hukum tindak lanjut hasil Komnas HAM terhadap 6 anggota FPI yang wafat akibat pelanggaran HAM," tulis selanjutnya.

Seperti kita ketahui, sebelumnya presiden Jokowi mengumumkan 5 nama calon Kapolri beberapa waktu lalu, diantaranya Komjen Pol Gatot Eddy Pramono, Komjen Pol Boy Rafli Amar, Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo, Komjen Pol Arief Sulistyanto, Komjen Pol Agus Andrianto. ***

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah