Awan Hujan Selimuti 10 Wilayah Indonesia Besok, BMKG: Waspada Cuaca Ekstrem

- 3 Maret 2021, 18:40 WIB
Ilustrasi Hujan
Ilustrasi Hujan /Unsplash/Nick Nice

MANTRA SUKABUMI - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan peringatan terhadap sejumlah wilayah Indonesia terkait cuaca ekstrem.

Cuaca ekstrem yang disebutkan BMKG, terjadi akibat penumpukan awan hujan yang selimuti wilayah Indonesia dan berpotensi hujan lebat dan angin kencang.

Masyarakat diharapkan tetap waspada atas kemungkinan yang terjadi akibat cuaca esktrem termasuk awan hujan yang selimuti wilayah Indonesia.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Rasulullah SAW Melarang Mandi di 3 Waktu ini, Paling Fatal Bisa Menyebabkan Kematian

Dikutip mantrasukabumi.com dari laman resmi bmkg.go.id, Rabu, 3 Maret 2021, berikut sejumlah wilayah di Indonesia yang berpotensi cuaca ekstrem.

1. Jawa Barat

Waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir antara siang hingga menjelang malam hari di wilayah Bogor, Kota Bogor, Kota Depok, Bekasi, Kota Bekasi, Karawang, Purwakarta, Subang, Sukabumi, Cianjur, Sumedang, Majalengka, Cirebon, Indramayu, Kuningan, Ciamis, Garut, Tasikmalaya, Ciamis, Banjar.

2. Jawa Tengah

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x