Informasi Cuaca Besok Rabu, 17 Maret 2021, Waspada Hujan dan Angin Kencang di Wilayah ini

- 16 Maret 2021, 17:25 WIB
Ilustrasi hujan ringan.
Ilustrasi hujan ringan. /Adrianna Calvo /Pexels.

 

MANTRA SUKABUMI – Cuaca ekstrem seperti Hujan dan angin kencang diprediksi akan selimuti sejumlah wilayah Indonesia mulai besok.

Oleh sebab itu, masyarakat yang berada di wilayah ini diharapkan tetap waspada terkait kemungkinan yang terjadi akibat cuaca ekstrem yang menyebabkan hujan dan angin kencang.

Risiko yang dimungkinkan terjadi di wilayah ini akibat cuaca ekstrim seperti hujan dan angin kencang antara lain longsor, banjir, sampai kemungkinan robohnya pohon.

Baca Juga: Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Bantu Tuntaskan Krisis Air Bersih di NTT

Baca Juga: Inilah Tanda-tanda Wanita yang Sudah Dinikahi Jin, Salah Satunya Mudah Lelah

Informasi itu sangat penting, apalagi menghadapi cuaca ekstrem seperti hujan dan angin kencang, maka waspada harus tetap ditingkatkan, dikutip mantrasukabumi.com dari BMKG, Selasa, 16 Maret 2021.

Berikut sejumlah wilayah yang berpotensi terkena cuaca hujan dan angin kencang.

1. Aceh

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x