Pertamina Terus Upayakan Pemadaman Kilang Balongan, Nicke Widyawati: Harap Tunggu Hasil Investigasi

- 29 Maret 2021, 21:06 WIB
Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati.
Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati. /twitter.com/kemenBUMN

MANTRA SUKABUMI - Direktur Utama Pertamina yakni Nicke Widyawati usai menggelar Konferensi Pers di Kantor Pusat Pertamina Jakarta.

Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati langsung menuju ke lapangan untuk memastikan penanganan insiden tangki T-301 di Area Kilang Balongan berjalan dengan baik.

Kunjungan Nicke Widyawati tersebut juga untuk melihat secara langsung dampak insiden terhadap operasi dan penanganan kepada masyarakat yang tinggal di sekitar area kilang.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Ahli Telematika Tertawakan Klarifikasi Soal Bantahan Posisi Duduk Gibran saat Bersama Menteri PUPR

Nicke Widyawati menjelaskan bahwa insiden tersebut terjadi di area tanki penyimpanan BBM.

Lokasi yang terdampak sekitar 2 hektar dari total 180 hektar area Kilang Balongan.

"Kalau dilihat tadi, kita keliling di lapangan. Area lain aman, Dan hingga sore ini pada 29 Maret 2021, api sudah mulai mengecil," ungkap Nicke sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari laman resmi pertamina.com pada 29 Maret 2021.

Menurut Nicke Widyawati dari 72 tanki di area Kilang dengan total kapasitas 1,35 juta Kilo Liter (KL).

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: Pertamina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x