Beda Perlakuan Kerumunan Jokowi dan Habib Rizieq, Yan Harahap: Mungkin Hanya Berlaku bagi Kaum Seberang

- 12 April 2021, 08:23 WIB
Yan Harahap.
Yan Harahap. /instagram.com/@yanharahap

Dalam kunjungannya itu, Jokowi disambut antusias warga yang menanti kedatanganya ke lokasi bencana tersebut.

Seperti disampaikan Jokowi saat kunjungannya tersebut pada akun twitter pribadinya pada, 9 April lalu.

"Para pengungsi korban bencana banjir bandang di Desa Nele Lamadike, Flores Timur, sore tadi," cuit Jokowi.

Unggahannya tersebut disertai foto Presiden Jokowi saat berada di lokasi bencana.

Baca Juga: Listrik dan Gas Rencana akan Naik Harga, LaNyalla Mattalitti: Pemerintah Harap Tinjau Ulang

"Sampai kemarin, 56 warga setempat meninggal dan satu belum ditemukan. Puluhan rumah warga rusak, hanyut, atau tertimbun longsor," jelasnya.

"Mereka akan direlokasi ke tempat baru oleh pemerintah," pungkasnya.

Sementara dalam pemberitaan lain Habib Rizieq tengah menjalankan pengadilan atas kasus kerumunan di Petamburan, Jakarta.

Dalam perjalanannya Habib Rizieq telah melaksanakan tahapan sidang secara online hingga dilakukan secara offline.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah