BMKG Angkat Bicara Soal Gempa Haiti yang Tewaskan 300 Orang, Mbah Mijan: Indonesia Harus Waspada

- 15 Agustus 2021, 08:05 WIB
Mbah Mijan memberikan saran untuk mengatasi isu teror lampor ketuk pintu
Mbah Mijan memberikan saran untuk mengatasi isu teror lampor ketuk pintu /Tangkap layar channel YouTube Mbah Mijan/

Baca Juga: Megawati Usul BMKG Meski Studi Banding dengan Jepang dan RRC, Malah dapat Cibiran Netizen

Karena itulah ia meminta agar masyarakat yang berada di ASIA termasuk Indonesia untuk waspada.

Menurut Mbah Mijan wilayah yang berada di ASIA termasuk Indonesia bisa saja disambangi gempa berkekuatan besar juga.

"Gempa Dashyat, 7,2 SR guncang Negara Haiti. Sungguh, ini gempa yang sangat dekat dengan permukaan bumi," ujar Mbah Mijan.

"ASIA harus waspada karena bisa disambangi gempa berkekuatan besar. Pray For Haiti," sambungnya.***

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah