Selain Hemat Listrik, Inilah Tujuan Gerakan Earth Hour yang akan Digelar Hari ini 26 Maret 2022

- 26 Maret 2022, 14:03 WIB
Ilustrasi Foto: Selain Hemat Listrik, Inilah Tujuan Earth Hour yang Diperingati Hari ini 26 Maret 2022
Ilustrasi Foto: Selain Hemat Listrik, Inilah Tujuan Earth Hour yang Diperingati Hari ini 26 Maret 2022 /maghfur/antarafoto

Diharapkan dengan adanya kegiatan Earth Hour yang serentak digelar di seluruh dunia, bisa sedikit mengurangi perubahan iklim saat ini.

Tentang Earth Hour

Earth Hour adalah sebuah gerakan global yang mengajak individu, komunitas, praktisi bisnis, dan pemerintah di seluruh dunia untuk menunjukkan kepedulian dan kontribusinya terhadap upaya penanggulangan perubahan iklim.

Baca Juga: SERENTAK Mati Lampu Sedunia Malam Minggu 26 Maret 2022, Ini Rekomendasi yang Bisa Anda Lakukan Saat Earth Hour

Secara simbolis melalui aksi mematikan lampu dan peralatan elektronik yang tak digunakan selama 60 menit (20.30 - 21.30 waktu setempat), setiap hari Sabtu di pekan terakhir bulan Maret setiap tahunnya.

Sementara itu, Indonesia dalam hal ini sebagai negara penggerak Earth Hour terbesar di dunia didukung oleh relawan aktif dari 33 kota pendukung.

Sehingga memungkinkan Earth Hour dapat membuat aksi serentak dan massif.

Demikianlah informasi tentang tujuan gerakan Earth Hour yang akan digelar hari ini 26 Maret 2022.***

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: Earth Hour


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x