Segera Dibuka Formasi CPNS 2023 di Kemenkumham bagi Lulusan SMA dan S1, Ini Syarat dan Tahapan Pendaftarannya

- 21 Januari 2023, 11:50 WIB
Ilustrasi. Segera Dibuka Formasi CPNS 2023 di Kemenkumham bagi Lulusan SMA dan S1, Ini Syarat dan Tahapan Pendaftarannya
Ilustrasi. Segera Dibuka Formasi CPNS 2023 di Kemenkumham bagi Lulusan SMA dan S1, Ini Syarat dan Tahapan Pendaftarannya /BKN/Mantra Sukabumi

Sekadar diketahui, pendaftaran CPNS 2023 dilakukan melalui laman resmi SSCASN BKN yaitu sscasnbkn.go.id.

Sebelum lakukan pendaftaran, calon peserta harus membuka akun, dengan cara atau langkah-langkah berikut ini.

1. Mengisi NIK, No. KK, Nama, tempat tanggal lahir, Nomor Handphone dan Email

2. Buat password di akun SSCASN dan membuat pertanyaan serta jawaban pengaman

3. Unggah scan KTP, ukuran maksimal 200 kb dan Swafoto

4. Masukkan kode CAPTCHA, lalu submit

5. Masuk kembali ke situs sscasn.bkn.go.id/daftar/login

6. Lengkapi data pribadi

7. Pilih jenis formasi

Baca Juga: Cara Daftar CPNS 2023, Lihat Bocoran Formasi Lowongan, Persyaratan Dokumen dan Info Lainnya

Halaman:

Editor: Ade Saepul Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x