7 Program Prioritas Nasional Tahun 2021, Salah Satunya Peningkatan Sumber Daya Manusia

- 13 Oktober 2020, 20:15 WIB
sumber daya manusia ilustrasi
sumber daya manusia ilustrasi /

MANTRA SUKABUMI – Pemerintah melalui Kementerian PPN/Bappenas telah merampungkan Rencana Kerja Pemerintah (RKP) tahun 2021 sesuai amanat Presiden RI No. 86 tahun 2020 tentang RKP Tahun 2021. Dari RKP ini pemerintah membuat program Prioritas Nasional tahun 2021, program Prioritas ini terkait dengan Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) dan Mitigasi Pandemi Covid-19.

RKP tahun 2021 disusun Kementerian PPN/Bappenas agar menjadi pedoman/acuan bagi sejumlah dokumen perencanaan dan penganggaran pembangunan tahun 2021.

Di tahun 2021 mendatang, percepatan pemulihan ekonomi dan reforamsi sosial untuk mengatasi dampak pandemi Covid-19 menjadi fokus untuk program pembangunan, sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari unggahan akun IG @bappenasri, pada 13 Oktober 2020.

Baca Juga: Rebo Wekasan Akan Jatuh Hari Besok 13 Oktober 2020, Amalkan Ini agar Terhindar dari Mala Petaka

Baca Juga: Ternyata 2 Dosa Ini Akan Langsung Allah SWT Balas di Dunia, Hati-hati Jangan Sampai Melakukannya

Kementerian PPN/Bapennas telah menyusun Rencana Kerja Pemerintah (RKP) tahun 2021, dengan agenda utama Pembangunan Mempercepat Pemulihan Ekonomi dan Reformasi Sosial sebagai Upaya Mitigasi Pandemi Covid-19.

Berikut 7 program Prioritas Nasional tahun 2021:

1. Memperkuat ketahanan ekonomi untuk pertumbuhan berkualitas dan berkeadilan.

2. Mengembangkan Wilayah untuk mengurangi kesenjangan dan menjamin pemerataan.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Instagram @bappenasri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x