Menhub Prediksi Akan Ada Puncak Arus Kendaraan Pada 28 Oktober Mendatang

- 22 Oktober 2020, 14:00 WIB
Menhub Budi Karya Prediksi Akan Ada Puncak Arus Kendaraan Pada 28 Oktober Mendatang
Menhub Budi Karya Prediksi Akan Ada Puncak Arus Kendaraan Pada 28 Oktober Mendatang /.*/ANTARA

Baca Juga: Cukup Siapkan KTP, Cara Cek Daftar Penerima BLT BPUM RP2,4 Juta Melalui Link eform.bri.co.id/bpum

Baca Juga: Cek RESMI Daftar Penerima BLT BPUM BRI melalui Login eform.bri.co.id/bpum dengan Nomor eKTP Saja

Kemudian, Menhub menyarankan bagi masyarakat yang menggunakan transportasi massal seperti pesawat dan transportasi publik lainnya agar sebisa mungkin jangan melepas masker, menunda makan dan minum, serta jangan berbincang di dalam pesawat.

“Kalaupun terpaksa memang harus makan dan minum karena perjalanan jarak jauh lebih dari 2 jam, agar segera kembali menggunakan masker setelah makan dan minum,” kata Menhub.

Menhub mengatakan, libur di rumah saat ini menjadi pilihan yang baik di tengah pandemi yang masih belum berakhir.

Tetapi kalaupun harus liburan ke luar rumah agar tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan untuk kebaikan bersama.**

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x