Tujuh Menteri Akan di Evaluasi Presiden Jokowi hingga Bahas Anggaran Menkeu

- 16 November 2020, 15:48 WIB
Jokowi.
Jokowi. /BPMI Setpres/Muchlis Jr./BPMI Setpres/Muchlis Jr

"Sudah saatnya Presiden Joko Widodo melakukan evaluasi," kata Saleh Partaonan Daulay Ketua DPP PAN.

Evaluasi yang dilakukan terhadap kinerja para menteri di Kabinet Indonesia Maju.

"Saatnya Presiden mengevaluasi terhadap seluruh kinerja menterinya," kata Saleh.

"Tentu kita kembalikan ke presiden karena itu hak prerogatif presiden," lanjutnya.

Nilai sentimen negatif itu ditujukan terhadap ketujuh menteri yang tidak lepas dari soal penanganan Covid-19.

Sehingga sudah saatnya Presiden Jokowi melakukan tindakan rasional terhadap ketujuh menteri tersebut.

Baca Juga: Mahfud MD Ancam Aparat yang Tidak Bisa Bubarkan Kerumunan, Hingga Peringatkan Anies Baswedan

"Menkes sangat berhubungan dengan kesehatan dan pencegahan covid," ujarnya

"Selain itu ada Menteri Pertanian soal ketersediaan bahan pangan masa Covid, ada juga Menkominfo," ungkapnya.

Ternyata bukan hanya itu saja terdapat Menteri Pendidikan yang selama ini disorot karena pembelajaran jarak-jauh.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah