Cara Cek Online Dana Bantuan PIP 2021 bagi Pemegang KIP di Website Resmi

- 2 Maret 2021, 06:21 WIB
BLT PIP Cair! Informasi LENGKAP Cara Daftar, Aktivasi, Cek Nama, dan Cara Mencairkan Beasiswanya.
BLT PIP Cair! Informasi LENGKAP Cara Daftar, Aktivasi, Cek Nama, dan Cara Mencairkan Beasiswanya. /Dok. Kemendikbud./

PIP juga diharapkan dapat meringankan biaya personal pendidikan peserta didik, baik biaya langsung maupun tidak langsung. 

Prioritas Sasaran Penerima PIP adalah Peserta Didik dari keluarga miskin/rentan miskin dan/atau dengan pertimbangan khusus, seperti Peserta PKH, KKS, Yatim/Yatim Piatu, Drop Out (DO)/putus sekolah.

Manfaat dana PIP dapat digunakan untuk membantu biaya personal pendidikan peserta didik, seperti membeli perlengkapan sekolah/kursus, uang saku dan biaya transportasi, biaya praktik tambahan serta biaya uji kompetensi. 

Baca Juga: Hasil Liga Spanyol, Real Madrid Gagal Raih Tiga Poin Setelah Ditahan Imbang Real Sociedad

Program Indonesia Pintar Pendidikan Dasar dan Pendidikan menengah selanjutnya disingkat PIP Dikdasmen adalah Program Indonesia Pintar yang diperuntukkan bagi anak berusia 6 (enam) tahun sampai dengan 21 (dua puluh satu) tahun untuk mendapatkan layanan pendidikan sampai dengan tamat satuan pendidikan dasar dan menengah.***

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah