Jangan Berkecil Hati, Jika Belum Dapat BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 1 dan 2, Bisa Anda Dapatkan Di termin 3

- 22 Mei 2021, 11:29 WIB
Jangan Berkecil Hati, Jika Belum Dapat BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 1 dan 2, Bisa Anda Dapatkan Di termin 3.
Jangan Berkecil Hati, Jika Belum Dapat BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 1 dan 2, Bisa Anda Dapatkan Di termin 3. /Dokumen Antara/WARTA PONTIANAK/

MANTRA SUKABUMI – Jangan berkecil hati bagi Anda yang belum mendapatkan BLT BPJS ketenagakerjaan di tahap 1 dan 2.

Kini ada kabar baik buat Anda untuk mendapatkan kesempatan dapatkan di Termin 3, segera daftarkan diri Anda.

Pihak kementerian ketenagakerjaan akan segera mengajukan sisa dana BLT BPJS ketenagakerjaan yang belum juga cair pada tahun 2020 lalu.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Ari Lasso Sarankan Deddy Corbuzier Pindah dari Bumi, Usai Undang Pimpinan Sunda Empire

Pada tahun 2020 lalu ada beberapa jumlah penerima BLT BPJS yang belum menerima BSU hampir capai 48.965 pekerja dan buruh.

Untuk pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 3 bagi pekerja yang belum mendapatkannya, dijadwalkan akan cair pada bulan Juni – Juli 2021.

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari laman @bpjsketenagakerjaan.go.id, pada Sabtu, 22 Mei 2021, berikut keterangan dan ketentuan pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 3.

Kesempatan yang baik ini, didapatkan setelah pihak Kementerian Ketenagakerjaan mengajukan kembali dana BLT BPJS Ketenagakerjaan yang belum cair pada 2020 ke Kementerian Keuangan (Kemenkeu).

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: BPJS Ketenagakerjaan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah