BSU 2021 Kembali Digulirkan Pemerintah untuk 8 Juta Pekerja, Siap-siap Saldo Rekening Bertambah Rp1 Juta

- 24 Juli 2021, 07:30 WIB
BSU 2021 Kembali Digulirkan Pemerintah pada 8 Juta Pekerja, Siap-siap Saldo Rekening Bertambah Rp1 Juta.
BSU 2021 Kembali Digulirkan Pemerintah pada 8 Juta Pekerja, Siap-siap Saldo Rekening Bertambah Rp1 Juta. /*/ANTARA FOTO/RAHMAD//ANTARA FOTO/RAHMAD

3. Anda akan masuk ke dashboard

4. Klik 'Kartu Digital' dan klik gambar kartu

5. Lalu akan muncul data diri dan status aktif atau tidaknya Anda sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan dan nomor rekening.

Baca Juga: Bantuan Subsidi Upah 2021 Cair Kembali, Cek Syarat dan Kriteria Pekerja yang Dapat BSU Rp1 Juta Selama PPKM

Menaker Ida Fauziyah berharap, dengan adanya Bantuan Subsidi Upah atau BSU 2021 ini dapat mengurangi beban perusahaan sehingga hubungan antar pengusaha dan pekerja atau buruh tetap harmonis dan kondusif.

Dengan demikian, menurut Ida Fauziyah tidak akan ada lagi PHK jika pengusaha dan pekerja atau buruh saling menjaga hubungan disituasi pandemi saat ini.

Lebih lanjut Menaker mengungkapkan, akan ada kurang lebih 8 juta pekerja atau buruh yang mendapatkan Bantuan Subsidi Upah atau BSU 2021.

Dengan estimasi jumlah pekerja atau buruh tersebut, menurut Ida Fauziyah diperkirakan akan membutuhkan dana mencapai Rp8 triliun.

“Jumlah ini masih berupa estimasi mengingat proses screening data yang sesuai dengan kriteria di atas masih dilakukan oleh BPJS Ketenagakerjaan,” imbuhnya.

Nantinya, BSU akan diatur dalam Peraturan Menteri Ketenagakerjaan (Permenaker) yang menetapkan Pedoman Pemberian Bantuan Pemerintah Berupa Subsidi Upah atau Gahi Bagi Pekerja atau Buruh Dalam Penanganan Dampak Corona Virus Disease (COVID-19) dan PPKM Tahun 2021.

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Setkab.go.id Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x