Tak Hanya Enak Dikonsumsi, 5 Jenis Makanan ini Ternyata Dapat Atasi Asam Lambung Naik

- 20 Januari 2021, 14:45 WIB
Ilustrasi potongan buah pisang di atas piring
Ilustrasi potongan buah pisang di atas piring /Pixabay

Dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Rabu, 20 Januari 2021, berikut ini cara mengatasi asam lambung naik:

1. Permen Karet

Sebuah penelitian di Journal of Dental Research menunjukkan bahwa mengunyah permen karet selama 30 menit setelah makan merupakan salah satu cara mengatasi asam lambung naik, serta bisa mengurangi keluhan GERD (Gastro Esophagial Reflux Disease). 

Baca Juga: Akibat Amerika Terbangkan Pesawat B-52 ke Timur Tengah, Militer Iran Kerahkan Pasukan

Refluks adalah istilah lain untuk naiknya asam lambung.

2. Baking Soda

Baking soda bisa digunakan pada sebagian besar orang dengan nyeri dada dan karena asam lambung. Sifatnya basa, bisa membantu menetralisir sifat asam.

Cara mengatasi asam lambung naik dengan menggunakan baking soda ialah campurkan setengah hingga satu sendok teh baking soda ke dalam segelas air. 

Namun, jika asam lambung naik terlalu sering, cari cara lain karena baking soda atau sodium bikarbonat mengandung garam yang memiliki efek samping mual muntah.

Baca Juga: Selain Cabe, Beberapa Harga Sembako di DKI Jakarta Turun

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah