Perlu Diwaspadai! 6 Gejala Stress Bisa Picu Gangguan Kesehatan Kronis 

- 9 Februari 2021, 17:00 WIB
Ilustrasi seseorang yang mengalami stress.
Ilustrasi seseorang yang mengalami stress. /Pixabay/Geralt

Pelepasan hormon stress, terutama kortisol dapat meningkatkan glukosa dalam aliran darah. Sehingga muncul gejala stress berupa kenaikan tekanan darah.

Baca Juga: Hati-hati, Inilah Tanda Penyakit Batu Ginjal Sudah Parah, segera Cek ke Dokter jika Urin Anda Berbusa

2. Peningkatan kecepatan pernapasan

Gejala stress selanjutnya yaitu peningkatan kecepatan pernapasan. Tubuh akan bernapas lebih cepat untuk mendistribusikan darah yang kaya oksigen ke tubuh.

Jika seseorang mengalami stress dan sudah memiliki masalah pernapasan seperti asma, stress dapat membuat pernapasan lebih susah bernapas.

3. Sistem pencernaan terganggu

Melambatnya sistem pencernaan adalah gejala stress yang muncul karena gula darah yang tak terpakai diserap kembali oleh tubuh sehingga memicu diabetes tipe 2.

Stress juga dapat mempengaruhi cara makanan bergerak ke seluruh tubuh yang menyebabkan diare atau sembelit.

Baca Juga: Kabar Duka, Musisi Indonesia Meninggal Dunia, Armand Maulana: Selamat Jalan Sahabatku

4. Otot menjadi lebih tegang

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah