Selain Enak Dimakan, Ternyata Kolang Kaling Juga Dapat Obati Nyeri pada Sendi

- 19 Maret 2021, 13:34 WIB
Warga menumbuk biji aren untuk dijadikan kolang kaling (cangkaleng) di Kampung Cimapag, Desa Sirnaresmi, Cisolok, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, beberapa waktu lalu.*/ANTARA
Warga menumbuk biji aren untuk dijadikan kolang kaling (cangkaleng) di Kampung Cimapag, Desa Sirnaresmi, Cisolok, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, beberapa waktu lalu.*/ANTARA /

MANTRA SUKABUMI - Kolang-kaling adalah cemilan biji aren berwarna putih transparan berbentuk bulat lonjong, kenyal dan segar.

Kolang-kaling memiliki kadar air yang sangat tinggi, kandungan nutrisi didalamnya mengandung protein, karbohidrat dan serat kasar.

Dengan mengkonsumsi Kolang-kaling selain enak dimakan, juga dapat memperlancar pencernaan.

Baca Juga: Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Bantu Tuntaskan Krisis Air Bersih di NTT

Baca Juga: Tegas Sambil Menepuk Dada, Prabowo Subianto: Jangan Serahkan Tanah Satu Jengkal pun

Kandungan karbohidrat di dalamnya, dapat memberikan rasa kenyang.

Sehingga cemilan biji khas ramadhan ini cocok untuk diet.

Bukan hanya untuk diet saja, Kolang-kaling dapat mengobati nyeri pada sendi.

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber. Kandungan mineral dalam Kolang-kaling dapat menyegarkan tubuh dan memperlancar metabolisme.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x