Ini 4 Efek Konsumsi Timun yang Wajib Diwaspadai bagi Kesehatan Tubuh

- 7 April 2021, 11:10 WIB
Ilustrasi//Ini 4 Efek Konsumsi Timun yang Wajib Diwaspadai bagi Kesehatan Tubuh
Ilustrasi//Ini 4 Efek Konsumsi Timun yang Wajib Diwaspadai bagi Kesehatan Tubuh /PIXABAY/congerdesign

MANTRA SUKABUMI - Timun merupakan salah satu lalapan yang paling banyak digemari kalangan masyarakat di Indonesia.

Tak hanya digunakan sebagai lalapan, timun juga biasa digunakan sebagai salah satu bahan membuat rujak.

Timun yang sering dijumpai dan mudah didapatkan ini ternyata memiliki efek samping yang wajib diwaspadai jika dikonsumsi secara rutin.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Memanas, Anggota DPR RI Bela Prof Quraish Shihab, Pendukung Ustaz Yahya Waloni: Ente Bukan Penengah

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, berikut efek samping yang perlu diwaspadai saat mengkonsumsi timun secara rutin.

1. Kelebihan Vitamin C

Timun memiliki kandungan vitamin C dengan kadar yang sangat tinggi. Vitamin C yang terkandung dalam timun memang baik karena merupakan nutrisi yang dapat menyembuhkan pilek dan flu juga sebagai antioksidan yang baik bagi tubuh.

Namun, jika timun dikonsumsi secara berlebih, maka kadar vitamin C yang tinggi tersebut justru akan merugikan kesehatan tubuh.

Halaman:

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah