Ragam Manfaat Minum Kopi Sebelum Olahraga, Tingkatkan Metabolisme Salah Satunya

- 29 Juni 2021, 14:20 WIB
Ragam Manfaat Minum Kopi Sebelum Olahraga, Tingkatkan Metabolisme Salah Satunya./*
Ragam Manfaat Minum Kopi Sebelum Olahraga, Tingkatkan Metabolisme Salah Satunya./* /Pexels.com/Rodolfo Quirós

Baca Juga: Mencekam, Ramalan Denny Darko akan Ada Ribuan Orang Meninggal karena Covid-19 Mulai Terbukti

- Meningkatkan metabolisme

Kandungan kafein dalam kopi dapat membantu meningkatkan laju metabolisme, yakni proses kecepatan tubuh dalam menggunakan atau membakar energi.

Penelitian menunjukkan bahwa konsumsi kopi dikaitkan dengan peningkatan laju metabolisme yang signifikan selama mengkonsumsi kafein dan bahkan berlanjut setelah 3 jam mengkonsumsinya.

- Meningkatkan konsentrasi

Manfaat minum kopi selanjutnya yang perlu kamu ketahui adalah dapat membantu meningkatkan konsentrasi.

Perlu kamu ketahui, bahwa tetap fokus serta konsentrasi selama olahraga penting untuk dilakukan.

Sebab, ini dapat mengurangi risiko cedera, sehingga kamu dapat memperoleh manfaat olahraga secara maksimal.

Tak hanya itu, kafein sendiri memang pada dasarnya merupakan stimulan alami yang dapat meningkatkan fungsi otak.

Sebuah studi melakukan evaluasi terhadap efek kognitif kafein pada atlet.

Halaman:

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah