Hati-hati Bisa Kurangi Kesuburan, Inilah 5 Efek Samping Minum Susu Kedelai Secara Berlebihan

- 15 September 2020, 05:50 WIB
Ilustrasi susu kedelai.Hati-hati Bisa Kurangi Kesuburan, Inilah 5 Efek Samping Minum Susu Kedelai Secara Berlebihan
Ilustrasi susu kedelai.Hati-hati Bisa Kurangi Kesuburan, Inilah 5 Efek Samping Minum Susu Kedelai Secara Berlebihan /

 Baca Juga: Manfaat Konsumsi Buah Mangga, Salah Satunya Tingkatkan Kesehatan Jantung

4. Susu kedelai berbahan dasar kacang kedelai dari hasil rekayasa genetika dapat mengganggu fungsi kerja tubuh

Perlu diketahui bahwa susu kedelai yang berasal dari kacang kedelai hasil rekayasa genetika dapat meningkatkan risiko penyakit pada tubuh.

Penyakit yang dapat ditimbulkan bisa berupa kesulitan proses pencernaan, masalah jantung, disfungsi tiroid, memodifikasi struktur uterus dan ovarium, bahkan memengaruhi kesehatan reproduksi.

5. Dapat menimbulkan gangguan pada Kandungan isoflavon pada susu kedelai yang banyak dikonsumsi oleh ibu hamil yang memiliki janin laki-laki dipercaya dapat meningkatkan risiko janin mengalami kelainan pada sistem reproduksi atau organ vital.

 Baca Juga: Waspadai, Tercatat 70% Kasus Covid-19 Terjadi di Kalangan Anak Muda

Baca Juga: Gawat, BLT BPJS Tahap 3 Ditunda Lagi, Begini Kata Kemnaker

Sementara itu, pada ibu hamil berjanin perempuan asupan isoflavon yang berlebih juga dapat meningkatkan risiko janin mengalami pubertas dini kelak ia tumbuh.

Itulah beberapa efek samping yang dapat ditimbulkan dari susu kedelai yang dikonsumsi secara berlebih.

Sebaiknya pilihlah susu kedelai yang susunya memang terbuat dari kacang kedelai bukan hasil rekayasa genetika, dan jangan mengonsumsinya secara berlebih.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x