Berikut 7 Nutrisi Penting yang Dibutuhkan Tubuh Agar Hidup Sehat

- 5 Oktober 2020, 18:56 WIB
IBU hamil membutuhkan nutrisi lebih untuk kesehatan janin
IBU hamil membutuhkan nutrisi lebih untuk kesehatan janin /PIXABAY

MANTRA SUKABUMI - Memiliki tubuh sehat merupakan hal yang paling didambakan setiap orang. Karena dengan tubuh sehat faktor kesehatan pun akan tetap terjaga.

Membuat tubuh sehat bukan hal yang mudah, selain harus rajin berolah raga pola makan juga harus tetap dijaga.

Kemudian, agar tubuh sehat dan tidak gampang sakit tentunya kita harus memperhatikan asupan makanan yang mengadung nutrisi yang baik. Apalagi ketika anda sedang menjalankan program diet.

Baca Juga: Ternyata Buah Tomat Mengandung Kesehatan Bagi Ibu Hamil, Salah Satunya Atasi Tekanan Darah Rendah

Baca Juga: Jangan Dibuang, Berikut 5 Manfaat Susu Basi, Bisa Dijadikan Marker Hingga Keju

Nutrisi adalah suatu subtansi organic yang dibutuhkan oleh organisme yang memiliki manfaat menormalkan sistem tubuh, pertumbuhan tubuh dan juga sebagai pemeliharaan kesehatan.

Dikutip mantrasukabumi.com dari laman Webmd, berikut tujuh Nutri penting yang dibutuhkan tubuh

1. Kalium

Anda mungkin membutuhkan lebih banyak mineral, hal Ini baik untuk tekanan darah Anda dan dapat menurunkan risiko batu ginjal dan keropos tulang.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x