Dianjurkan Rasulullah SAW, inilah Hukum Dzikir Gunakan Hitungan Jari Tangan

- 23 Mei 2021, 09:45 WIB
Ilustrasi Dianjurkan Rasulullah SAW, inilah Hukum Dzikir Gunakan Hitungan Jari Tangan.
Ilustrasi Dianjurkan Rasulullah SAW, inilah Hukum Dzikir Gunakan Hitungan Jari Tangan. /- Foto: Seputartangsel.com/ Abdullah Jundi

Baca Juga: Saat Manusia Sakaratul Maut akan Datang 7 Godaan dari Iblis Muncul Berbagai Rupa Aneh Salah Satunya

“Aku melihat Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam berdzikir dengan tangan kanannya.” (HR. Abu Dawud, at-Tirmidzi, Ibnu Hibban, al-Hakim, al-Baihaqi, dishahihkan al-Albani dalam shahih Abu Dawud).  

Atas dasar itulah, sebagian ulama menganjurkan untuk berdzikir dengan jari tangan kanan.

Hal ini dikarenakan Rasulullah SAW kerap menggunakan anggota badan bagian kanan untuk melakukan hal yang baik.

‘Aisyah radhiyallahu ‘anha berkata: “Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam suka mendahulukan bagian yang kanan ketika mengenakan sandal, menyisir rambut, bersuci, dan dalam semua urusan beliau.” (HR. Bukhari).  

Dzikir adalah hal yang sangat baik dan mengerjakannya dengan menggunakan tangan kanan akan jauh lebih baik lagi.***

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Islam Pos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah