Berikut 5 Alasan Logis Pentingnya Bicarakan Rasa Insecure pada Pasangan Anda

- 3 April 2021, 18:15 WIB
Illustrasi //Berikut 5 Alasan Logis Pentingnya Bicarakan Rasa Insecure pada Pasangan Anda
Illustrasi //Berikut 5 Alasan Logis Pentingnya Bicarakan Rasa Insecure pada Pasangan Anda /unsplash.co/ericjamesward

 

MANTRA SUKABUMI - Kenyamanan dalam hubungan sangat penting dibangun dan alangkah baiknya dimulai dari diri sendiri, salah satu perasaan yang dapat merugikan hubungan dan juga diri sendir.

Perasaan insecure tau rasa tidak aman serta tak percaya diri, yang pada akhirnya bisa menimbulkan masalah jika tak segera diatasi.

Sebab, harus anda ketahui alasan kenapa pentingnya membicarakannya dengan pasangan tentang perasaan insecure.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Desak Presiden Jokowi Segera Keluarkan Perpu Terorisme, Ruhut Sitompul: Gak Usah Didengar Barisan Sakit Hati

Berikut Lima alasan logis pentingnya bicarakan rasa insecure pada pasangan anda, seperti dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Sabtu, 3 April 2021.

1. Lebih nyaman dalam mengekspresikan emosi dan perasaan

Saat anda terbiasa mengungkapkan apa yang anda rasakan, baik kecemasan, ketakutan hingga rasa tak percaya diri. Anda tak lagi merasa ragu saat ingin bercerita pada pasangan, anda akan lebih leluasa dalam menyampaikan emosi dan perasaanmu karena merasa telah aman dan juga percaya.

2. Dapat memahami satu sama lain

Saat anda mencoba mengutarakan apa yang selama ini anda pendam termasuk soal insecure, maka pasangan secara otomatis akan berusaha memahami apa yang menjadi ketakutan atau ketidaknyamananmu terutama saat berada di dalam hubungan.

Dari cerita atau perasaan yang anda sampaikan, pasangan akan mengerti bagaimana cara memperlakukanmu dengan baik, sesuai dengan harapanmu selama ini.

Baca Juga: Hasil KLB Sibolangit Memang Ditolak, Namun Yasonna Laoly Akui Ada Pertemuan dengan KSP Moeldoko 

3. Menumbuhkan rasa percaya satu sama lain

Tak jadi masalah bagi anda Jika ingin membagikan cerita dan perasaan yang mengganjal di hati, terutama soal rasa insecure.

Bercerita pada pasangan bisa menimbulkan rasa percaya satu sama lain, karena kamu merasa pasangan bersedia jadi tempat yang mampu menerima segenap perasaan yang selama ini anda pendam sendiri termasuk perasaan insecure.

3. Mampu mendapatkan solusi terbaik

Dengan menceritakan apa yang menjadi rasa tak aman atau percaya dirimu pada pasangan, maka anda dan pasangan akan berusaha mencari solusi terbaik. anda dan pasangan berusaha untuk menuntaskan atau menyelesaikan apa yang jadi ketidaknyamananmu selama ini, sehingga jalannya hubungan tetap baik dan harmonis.

Baca Juga: Kubu Moeldoko Mulai Rontok, Syahrial Nasution: Kapal Sudah Oleng Kawan, Cirinya Tikus Mau Loncat

Baca Juga: Usai Nyekar ke Makam Gus Dur, Yenny Wahid Ungkap Alasan Berziarah: Curhat, Tidak Perlu Jaim

5. Saling menerima kekurangan masing masing

Saat anda memutuskan membicarakan perasaan insecure-mu pada pasangan, tak menutup kemungkinan pasanganmu akan mencoba jujur dan terbuka seperti dirimu.

Dari sana anda dan pasangan juga belajar menerima kekurangan satu sama lain dan berusaha menjadi pribadi yang lebih baik lagi.

Sampaikan apa yang anda rasakan pada pasangan dengan tenang dan jelas, biarkan pasangan mendengarkan secara keseluruhan ketidaknyamananmu. Sehingga rasa insecure-mu dapat diatasi dengan baik dan tepat.***

 

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah