Anies Baswedan Disebut Calon Kuat di Pilpres 2024, Denny Darko Beberkan Hasil Ramalannya

- 27 November 2020, 06:27 WIB
capture photo Anies Baswedan (Kiri) dan Denny Darko (Kanan)
capture photo Anies Baswedan (Kiri) dan Denny Darko (Kanan) /Instagram/ @aniesbaswedan, Youtube/ Denny Darko

Baca Juga: Habib Rizieq Shihab Dirawat, Bima Arya dan Haikal Hassan Beberkan Hal Ini

Denny Darko menyarankan pada Anies Baswedan untuk tidak berlama-lama dan segera memilih untuk merapat kemana. 

“Jangan lama-lama memilihnya pak, saya pikir anda tidak perlu menunggu sampai 2023 atau 2022, dari sekarang mendingan memilih mau merapat kemana,” ujarnya, seperti dilihat mantrasukabumi.com dari unggahan kanal Youtube Denny Darko pada Jumat, 27 November 2020.

Selain itu, Denny Darko juga memberi saran agar Anies mencoba mempertimbangkan pindah dari perahu yang sekarang karena banyak ketidakpastian dan PHP.

“Kalau kebetulan bapak menonton ini, atau sedikit saja percaya akan ramalan, saya pikir bapak sebaiknya berpikir untuk mencoba berpindah perahu, karena yang sekarang ini terlalu banyak ketidakpastian, anda terlalu banyak di PHP,” lanjutnya.

Baca Juga: Mengejutkan, Ferdinand Minta Mantan Panglima TNI Ini Jangan Pecah Belah TNI, Ada Apa?

Denny Darko menyarankan mantan Menteri Pendidikan ini untuk bergabung dengan partai yang sedang berkuasa, agar masyarakat tidak dibelah-belah dan kebingungan seperti sekarang.

“Bapak merapat saja ke yang sekarang berkuasa dan saya fikir yang teraman itu, dan masyarakat juga tidak terus dibelah-belah dan akhirnya kebingungan seperti sekarang. Jadi pindah haluan saja, merapat saja kita kemudian membangun bersama,” pungkasnya.**

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x