Innaa Lillaahi, Lembaga Dakwah PBNU Sampaikan Berita Duka yang Amat Mendalam

- 13 Desember 2020, 21:46 WIB
Innaa Lillaahi, Lembaga Dakwah PBNU Sampaikan Berita Duka Yang Amat Mendalam*/KABAR BANTEN
Innaa Lillaahi, Lembaga Dakwah PBNU Sampaikan Berita Duka Yang Amat Mendalam*/KABAR BANTEN /

MANTRA SUKABUMI - Lembaga Dakwah Pengurus Besar Nahdhatul Ulama memberikan kabar berita duka medalam.

LDPBNU menyampaikan duka mendalam atas wafatnya DR. KH. Noer Muhammad Iskandar Pengasuh Pondok Pesantren Ash Shiddiqiyah.

Hal itu ditulis Lembaga Dakwah PBNU melalui akun twitter @ldnu19 pada 13 Desember 2020.

Baca Juga: Rayakan Ulang Tahun, Shopee Hadirkan Stray Kids dan GOT7 dalam TV Show Shopee 12.12 Birthday Sale

Baca Juga: Berikut Alasan Jika Salah Gunakan Hand Sanitizer Maka Tidak Akan Efektif untuk Cegah Virus Corona

"Pengurus Lembaga Dakwah PBNU menyampaikan duka mendalam atas wafatnya DR KH. Noer Muhammad Iskandar Pengasuh Pondok Pesantren Ash Shiddiqiyah", cuit LDPBNU seperti dikutip mantrasukabumi.com dari akun twitter @ldnu19 pada Minggu, 13 Desember 2020.

Pengengurus Lembaga Dakwah PBNU juga memberikan doa pada alm Dr. KH. Noer Muhammad Iskandar, Pengasuh Pkndok Pesantren Ash Shiddiqiyah tersebut.

Baca Juga: Mahfud MD Tanggapi Video Dirinya: Negara akan Hancur Tinggal Tunggu Waktu, Itu Berlaku Bagi UAS Juga

اللهم اغفر له و ارحمه و عافه و اعف عنه واكرم نزله و وسع مدخله و ادخله الجنة بغير حساب برحمتك يا ارحم الراحمين.

"Semoga Allah mengampuninya, memberikan rahmat padanya, memaafkannya, memulyakannya, dan meluaskan kuburannya, dan memasukkannya ke syurga tanpa hisab dengan rahmat Allah yang maha pengasih dan penyayang", tulis LDPBNU.**‎

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x