BLT Modal Usaha Rp3,5 Juta per KPM, Ini 3 Model Program yang Diterapakan dalam Prokus Kemensos

- 27 Desember 2020, 14:50 WIB
Tangkap layar
Tangkap layar /

MANTRA SUKABUMI - Program Kewirausahaan Sosial (Prokus), merupakan salah satu bentuk intervensi pemerintah sebagai upaya untuk meningkatkan pendapatan para KPM PKH Graduasi yang memiliki rintisan usaha.

Selain menyalurkan Bantuan Stimulan Insentif Modal Usaha (BSIMU) atau BLT Modal Usaha sebesar Rp 3.500.000,- per KPM, Kementerian Sosial juga menyelenggarakan Bimbingan Teknis.

Dalam program Kewirausahaan Sosial ini, Direktorat Pemberdayaan Sosial Perorangan, Keluarga, dan Kelembagaan Masyarakat (PSPKKM) menerapkan  3 model program Kewirausahaan.

Baca Juga: ShopeePay Hadirkan Super Online Deals untuk Sambut Momen Akhir Tahun di Era New Normal Jadi Bermakna

Baca Juga: Suka Nangis Saat Buang Air Besar? Bisa jadi Ini Penyebabnya

Dikutip mantrasukabumi.com dari kemsos.go.id, adapun tiga model program kewirausahaan tersebut yaitu,

1 Model Pembibitan bagi penerima yang memiliki potensi usaha,

2 Model Mentoring bagi penerima yang memiliki usaha berkembang, dan

3 Model Inkubasi bagi penerima yang memiliki usaha yang sudah maju.

Program kewirausahaan sosial ini dalam pelaksanaan ada pendampingan dari TKSK. Bagi pendamping nantinya harus dibekali pelatihan sehingga memiliki kompetensi untuk dapat mengarahkan KPM PKH Graduasi menuju tingkat yang lebih sejahtera.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x