Fadli Zon Beberkan 4 Alasan Kemunduran Demokrasi, Ferdinand: Ini Hanyalah Sebuah Perasaanmu Saja

- 1 Januari 2021, 12:39 WIB
Potret Politisi Partai Gerindra Fadli Zon.
Potret Politisi Partai Gerindra Fadli Zon. /Instagram.com/@fadlizon/

 

MANTRA SUKABUMI - Mantan Politisi Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean tanggapi Fadli Zon atas 4 alasan kemunduran demokrasi.

Ferdinand mengatakan bahwasanya itu hanyalah sebuah perasaan dari seorang Fadli Zon saja.

Ia juga mengatakan kemunduran demokrasi tidak bisa diukur dengan perasaan Fadli Zon tapi diukur oleh fakta masyarakat.

Baca Juga: Nikmati Mudahnya Belanja Online di Merchant Baru ShopeePay 

Baca Juga: Perlu Diketahui, Ternyata Setelah Menikah Kewajiban Inilah yang Harus Dilakukan Anak Wanita

Hal ini disampaikan langsung oleh akun Twitter milik pribadinya @FerdinandHutahaean3 pada Jum'at 1 Januari 2021.

"Sy hrs nyatakan pendapat ttg kemunduran demokrasi ini hanyalah sbh perasaan dr seorang Fadli", ucap Ferdinand, seperti dikutip mantrasukabumi.com dalam cuitan akun @FerdinandHutahaean3 pada Jum'at 1 Januari 2021.

"Padahal politik dan demokrasi itu tdk diukur olh perasaan tp diukur olh fakta masyarakat", ucap selanjutnya.

Baca Juga: Targetkan 2021 Jadi Tahun Pemulihan Sektor Parekraf, Sandiaga Uno: Gercep, Geber, Gaspol

Halaman:

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x