Dinilai Diamkan China yang Ancam Kedaulatan Negara, Menhan Prabowo Subianto Diminta Mundur

- 26 Januari 2021, 13:47 WIB
Menhan Prabowo Diminta Mundur, Karena Dinilai Diamkan China yang Ancam Kedaulatan Negara
Menhan Prabowo Diminta Mundur, Karena Dinilai Diamkan China yang Ancam Kedaulatan Negara / /Instagram/@prabowo/.* /Instagram/@prabowo

Gerindra menyebut langkah tersebut diambil guna menyusul adanya persoalan teritorial di wilayah tersebut.

Agar tidak terjadi kesalahfahaman, Gerindra pun menjelaskan terkait fungsi Bakamla dan TNI AL.

"Dan untuk saudara pahami terkait polemik yang terjadi di wilayah tersebut agar saudara juga cerdas dalam melihat sebuah masalah. Perbedaan fungsi operasi Bakamla dan TNI AL. Bakamla bertugas untuk menjaga hak berdaulat terkait sumber daya laut, sedangkan TNI-AL menjaga kedaulatan", tulisnya.

Baca Juga: Nadiem Makarim Larang Aturan Hijab untuk Siswi Non Muslim, Ruhut Sitompul: Kalau Bukan Sekarang Kapan Lagi

"Kita juga ingin mengurangi perkiraan negara tetangga yang bertanya di wilayah ZEE banyak kapal militer (TNI) yang seolah akan terjadi perang. Kita akan terus memastikan agar kapal-kapal asing penangkap ikan ilegal keluar dari zona ekonomi eksklusif (ZEE) perairan Indonesia", cuitnya.

Kita menerapkan one command in the sea, satu komando di laut. Dalam hal ini, yang didorong coast guard, coast guard Bakamla", pungkas partai Gerindra.***

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x