Staf Ahli Kominfo Hapus Tweet Karena Sebar Hoax, Politikus PAN: Kalau ini Saya, Sudah di Borgol Mabes Polri

- 1 April 2021, 12:48 WIB
Staf Ahli Kominfo Hapus Tweet Karena Sebar Hoax, Politikus PAN: Kalau ini Saya, Sudah di Borgol Mabes Polri
Staf Ahli Kominfo Hapus Tweet Karena Sebar Hoax, Politikus PAN: Kalau ini Saya, Sudah di Borgol Mabes Polri /Twitter/@henrysubiakto.

MANTRA SUKABUMI - Staf Ahli Kominfo Prof Henry Subiakto menghapus Tweet yang diduga telah menyebarkan hoax atau berita bohong.

Dalam hal tersebut, Politikus Partai Amanat Nasional (PAN) Mustofa Nahrawardaya menanggapi terkait dengan kasus Henry Subiakto tersebut.

Dengan nada yang sedikit menyindir Prof Henry Subiakto Mustofa Nahrawardaya mengutarakan kejadian penyebaran hoax tersebut.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Dinilai Bodoh, Deddy Corbuzier: Ini Buat Nembak Orang Tuh Gak akan Mati

Mustofa Nahrawardaya menyebutkan bahwa kasus penyebaran hoax tersebut jika berada pada dirinya maka dia sudah di iring ke mabes polri dengan tangan di borgol.

Hal tersebut disampaikan langsung oleh Mustofa Nahrawardaya melalui akun Twitter milik pribadinya @TofaTofa_id pada Kamis 1 April 2021.

"Pak @henrysubiakto, kalau ini saya yang melakukan, maka pasti saya sudah diajak berjalan di depan wartawan mabes polri, dengan tangan terborgol," tulis Mustofa Nahrawardaya, seperti dikutip mantrasukabumi.com dalam cuitan akun Twitter @TofaTofa_id pada Kamis 1 April 2021.

Hasil tangkap layar akun Twitter @TofaTofa_id
Hasil tangkap layar akun Twitter @TofaTofa_id @TofaTofa_id


Menurut informasi, Staf Ahli Kominfo Prof Henry Subiakto diduga telah menyebarkan berita hoax di akun Twitter milik pribadinya.

Namun demikian, banyak kontroversi dari unggahan tersebut, kemudian unggahan tersebut sontak langsung di hapus oleh Henry Subiakto.

Baca Juga: Rocky Gerung Sebut Tak Ada 'Aksi Tembak Menembak' di Mabes Polri: Seharusnya Sebuah Peristiwa

Baca Juga: Soal KLB yang Ditolak, Febri Diansyah: Pinter Memang Langkah Kudanya, Tetep Saja Si Bapak yang Menang

Baca Juga: Selang Beberapa Jam KLB Ditolak Kemenkumham, Muannas Alaidid Kabarkan Baku Tembak

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Mantra Sukabumi (@mantrasukabumi)

Baca Juga: Ahli Telematika Soroti Surat Wasiat Pelaku Teror Makassar dan Mabes Polri: Meski Dibedakan, Gaya Bahasa Mirip

Halaman:

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah