Hidayat Nur Wahid Kecewa karena BST Dihentikan, HNW: Padahal Anggaran Pemulihan Ekonomi Ratusan Triliun

- 3 April 2021, 14:11 WIB
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid.
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid. /Dok. mpr.go.id

MANTRA SUKABUMI - Hidayat Nur Wahid merasa kecewa karena Bantuan Sosial Tunai (BST) harus dihentikan.

Menurutnya padahal anggaran Bantuan Sosial Tunai (BST) anggarannya mencapai angka ratusan triliun.

Sebelum dikabarkan pengukuhan terkait Bantuan Sosial Tunai (BST) dihentikan dan Bantuan Sosial Tunai (BST) terakhir disalurkan pada April 2021.

Baca Juga: Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Bantu Tuntaskan Krisis Air Bersih di NTT

Baca Juga: Hasil KLB Sibolangit Memang Ditolak, Namun Yasonna Laoly Akui Ada Pertemuan dengan KSP Moeldoko 

Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini menyampaikan bahwa Kementerian Sosial tidak bisa memutuskan apakah BST dihentikan atau diperpanjang.

Tri Rismaharini juga menyebutkan bahwa kewenangan untuk memperpanjang BST adalah hak presiden Jokowi.

Namun mantan Wali Kota Surabaya tersebut juga berharap setelah Kementerian Sosial (Kemensos) membenahi data penerima BST akan banyak lagi masyarakat yang dapat menerima manfaat dari bantuan sosial.

Baca Juga: SBY Akan Digugat Kubu Moeldoko Rp99 Triliun, Yan Harahap: Segera Cek Kesehatan Takutnya terganggu

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x